Biasanya Rejung ditembangkan oleh seseorang dengan menggunakan gerigik (tempat air dari bambu).
Rejung ditampilkan pada acara-acara hajatan di masyarakat, ataupun untuk menghibur keluarga yang sedang berkabung.
Rejung merupakan ungkapan perasaan seseorang yang disampaikan melalui tembang, baik tentang diri sendiri maupun tentang keadaan masyarakat di sekitar.
Biasanya Rejung ditembangkan oleh seseorang dengan menggunakan gerigik (tempat air dari bambu). Rejung ditampilkan pada acara-acara hajatan di masyarakat, ataupun untuk menghibur keluarga yang sedang berkabung.
Bila ada kematian sering kali Rejung ditampilkan semalam suntuk. Rejung bisa memberikan kenangan dan menghibur kepada tuan rumah bila hal itu menyangkut acara kematian.